Pendiri & Pembina
Tokoh yang selama ini selalu fokus pada upaya-upaya peningkatan dan pemerataan pembangunan melalui pemanfaatan sumber daya alam dan potensi sumber daya manusia terutama pada masyarakan kawasan pinggir hutan di Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB). Beliau merupakan salah satu pemenang Anugerah SATU Indonesia Award yang dilaksanakan oleh ASTRA International pada tahun 2014.
Pembina
Salah satu tokoh perempuan yang fokus terhadap upaya-upaya penghapusan kekerasan terhadap perempuan, anak dan, kelompok rentan dan/atau marginal di Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB). Selain itu, tokoh perempuan ini juga terus memperjuangkan kesetaraan serta keadilan gender dan hak-hak minoritas di NTB melalui berbagai kegiatan pemberdayaan yang dilakukan di tengah-tengah masyarakat.
Pembina
Sosok yang selalu peduli terhadap persoalan-persoalan sosial di Lombok Timur. Beliau saat ini menjabat sebagai Ketua DPRD Kabupaten Lombok Timur Periode 2024-2029. Salah satu motto dalam hidupnya adalah “Berbuat baiklah pada semua makhluk hidup tanpa berharap pamrih dari apa yang negkau berikan”
Direktur
Finance & Admin officer
Jebolan Fakultas Ekonomi Syariah UIN Mataram dan memiliki keahlian dalam manajamen keuangan lebih dari 10 tahun
Finance & Admin Assistant
Memiliki keahlian dalam manajamen administrasi dan pengelolaan keuangan lebih dari 5 tahun
Finance & Admin
Jebolan Fakultas Ilmu Budaya UGM, memiliki keahlian sebagai mediator bagi korban kekerasan dan terampil dalam manajemen administrasi.
Programme Officer
Keahlian sebagai mediator terutama bagi korban kekerasan, pengorganisasian komunitas dan advokasi kebijakan.
Assistant Programme
Assistant Programme
Memiliki pengalaman lebih dari 10 tahun dalam pendampingan korban kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak, pengorganisasian dan advokasi kebijakan di tingkat komunitas
Communication
Pengalaman dalam manajemen komunikasi lebih dari 5 tahun, memiliki keahlian menulis hasil penelitian dalam bentuk artikel